Saat membuat komentar atau membuat diskusi baru, Anda bisa memasukkan gambar ke dalam kiriman Anda.

  1. Tekan tombol Attach atau Lampirkan
  2. Cari dan pilih gambar dari perangkat Anda.
  3. Gambar akan disimpan di sini dan akan langsung tampil.

Maksimal 256 KB

Ukuran gambar yang diunggah maksimal 256 KB. Jika lebih dari itu, gambar tidak bisa diunggah dan muncul pesan "Uploads over 256 kb are not accepted.".

Penyebab Utama

Gambar diambil dari foto dengan kamera/hp canggih.

Solusi

Gunakan cara "screenshot".

Cara Lain

Kecilkan gambar terlebih dahulu. Cara yang paling mudah dan praktis:

  1. Gunakan salah satu aplikasi pesan di ponsel pintar Anda.
  2. Kirim gambar tersebut ke salah satu kontak Anda.
  3. Lalu unduh kembali gambar tersebut.

Gambar foto hasil kamera biasanya berukuran besar dan akan tidak bisa dikirim. Beberapa gambar hasil potongan gambar atau screenshoot dari ponsel, ada kemungkinan hasil gambarnya berukuran kecil.

Jika ada kesulitan silakan kontak BahasaInggrisOC.MY.ID.

ridha changed the title to Cara Unggah Gambar .
bahasainggrisoc.my.id
Tanya dan Belajar Bahasa Inggris Gratis Di Sini
Profil | Panduan | Memasukkan Gambar | Tatib | S & K | Privasi | LINE | Telegram | Kontak